Pengertian dan Cara Membuat Iklan Tipe "in article" Adsense Terbaru
Tutorial Master |
PENGERTIAN
Iklan tipe in article merupakan iklan Native dari Google Adsense yang diletakkan berada didalam artikel, Google Adsense menyarankan bahwa iklan tipe in article ini sebaiknya ditempatkan setelah paragraf kedua atau paragraf kelima. Boleh lebih dari 1 asal tidak mengganggu kenyamanan pengunjung.
Iklan in article ini memberikan tampilan iklan yang profesional dan terkesan premium. Terkadang tampilan iklan pada tipe in article ini sangat relevan dengan topik blog, bila topik blog anda tentang kesehatan maka iklan juga akan menampilkan tentang kesehatan (namun itu terkadang).
Cara Membuat Iklan Tipe "in article"
1. Masuk ke akun Adsense anda >> Pilih Ad Unit > Buat Unit Iklan Baru
2. Pilih Iklan Native yang bernama in article
3. Atur tampilan iklan in article nya sesuai yang kalian inginkan, jika sudah selesai pilih Save and Get Code.
4. Copy kode nya dan letakkan didalam artikel. Selanjutnya tinggal menunggu status iklannya menjadi "aktif"
Tips :
Tempatkan iklan di dalam halaman Anda yang memiliki teks. Kami menyarankan 2 paragraf di bawah awal artikel. Namun, jangan letakkan iklan di sidebar karena hal ini dapat berdampak negatif terhadap kinerja. Penting: Jika Anda ingin menempatkan lebih dari satu iklan, pastikan Anda mengizinkan konten yang cukup di antara iklan untuk meminimalkan gangguan pada pembaca Anda.
Itulah ulasan mengenai "Pengertian dan Cara Membuat Iklan Tipe "in article" Adsense", dengan adanya artikel ini diharapkan bagi kalian yang sebagai Publisher Adsense bisa lebih memanajemen dan memanfaatkan iklan Native pada blog yang sedang anda kelola. Jadikan blog / web anda lebih berkualitas dengan adanya iklan Native dari Google Adsense tersebut, goodluck, salam Blogger.
Tempatkan iklan di dalam halaman Anda yang memiliki teks. Kami menyarankan 2 paragraf di bawah awal artikel. Namun, jangan letakkan iklan di sidebar karena hal ini dapat berdampak negatif terhadap kinerja. Penting: Jika Anda ingin menempatkan lebih dari satu iklan, pastikan Anda mengizinkan konten yang cukup di antara iklan untuk meminimalkan gangguan pada pembaca Anda.
Itulah ulasan mengenai "Pengertian dan Cara Membuat Iklan Tipe "in article" Adsense", dengan adanya artikel ini diharapkan bagi kalian yang sebagai Publisher Adsense bisa lebih memanajemen dan memanfaatkan iklan Native pada blog yang sedang anda kelola. Jadikan blog / web anda lebih berkualitas dengan adanya iklan Native dari Google Adsense tersebut, goodluck, salam Blogger.
0 Komentar Untuk "Pengertian dan Cara Membuat Iklan Tipe "in article" Adsense Terbaru"
Post a Comment